Kunjungan Komandan Lanud Samrarulangi Di Pengadilan Tinggi Manado

Komandan Lanud Samrarulangi (Kolonel Pnb Yoyon Kuscahyono) bersama beberapa pejabat dari Lanud Samratulangi melakukan silahturahmi dan perkenalan ke Pengadilan Tinggi Manado pada hari selasa 13 januari 2026.

Beliau di sambut dan bertemu langsung dengan Yang Mulia Ketua Pengadilan Tinggi Manado dan di dampingi oleh Hakim Tinggi dan Pejabat Struktural di ruangan Ketua.

Previous Penandatanganan Pakta Integritas dan Perjanjian Kinerja Serta Komitmen Bersama Dalam Rangka Mewujudkan Zona Integritas Menuju WBK dan WBBM

Pengadilan Tinggi Manado © 2025. All Rights Reserved